Semenjak kekalahan Chelsea dari Arsenal dipekan ke-6 Liga Inggris, tim asuhan Antonio Conte mulai bangkit kembali pada pekan-pekan selanjutnya. Tercatat sudah 5 kali kemenangan setelah kandas ditangan tim asuhan Wenger tersebut. Artinya 5 tim sudah dikalahkan Chelsea, dari Hull City, Leicester City, kemudian mempermalukan Manchester United dengan skor 4-0, Southampton dan terakhir Everton yang dibabat habis dengan skor telak 5-0.
Dan tren positif ini telah membuat Chelsea bertengger dipuncak klasemen hanya 1 hari saja setelah Liverpool mendepak tim asuhan Conte ini ke posisi runner up klasemen sementara. Dengan melihat hal ini, Chelsea sudah membuktikan bahwa mereka tim yang musti diwaspadai oleh tim-tim besar lain seperti Liverpool, Manchester City, Arsenal dan Tottenham. Dan bisa saja pasukan biru kota London ini akan meraih gelar juara diakhir musim nanti. Tentunya dengan melihat beberapa hal berikut ini.
Pertama, banyak kalangan yang menilai bahwa skuat yang dibentuk oleh Antonio Conte dimusim ini adalah skuat terbaik di Liga Inggris. Skuat Chelsea lebih kuat karena menghadirkan pemain penuh talenta seperti Michy Batshuayi dan pasti N’Golo Kante. Kemudian Conte tidak melepaskan pemain-pemain kawakan seperti Cesc Fabregas, John Terry serta pemain kelas dunia, Eden Hazard. Mereka semua sudah kenyang bermain dari liga domestik sampai dengan internasional. Mereka membuat Chelsea sangat kaya dengan talenta bagus. Dan untuk lini depan, kita tidak perlu meragukan lagi 2 pemain yang sangat subur dimusim ini, Diego Costa dan Eden Hazard. 16 buah gol sudah dicatat oleh ke-2 pemain tersebut.
Kedua, siapa yang tidak kenal dengan Antonio Conte? Chelsea sudah banyak berubah dari penampilannya sejak kedatangan Conte kemarkas Stamford Bridge. Conte diyakini oleh banyak kalangan akan membawa hasil positif usai sang pelatih ini mendampingi tim nasional Italia pada perhelatan Piala Eropa 2016 silam. Dan seperti yang kita lihat pada klasemen sekarang, Chelsea sudah bertengger di posisi ke-2 dari Liga Inggris 2016/2017.
Ketiga, musim kebersamaan dengan Conte dianggap sudah mampu membuat mental juara klub ini kembali seperti 2 musim sebelumnya. Masalahnya dimusim sebelumnya, Chelsea masih belum bisa dikatakan bagus seperti sekarang ini. Diakhir musim 2015/2016, Chelsea hanya bisa menempati posisi ke-10 dengan hanya meraih 50 poin. Dari 38 laga yang dipertandingan, Chelsea hanya bisa menang 12 ali, 14 hasil imbang dan 12 kali juga menderita kekalahan. Tentu berbeda dengan sekarang dimana dimana dari 11 laga yang sudah dijalani, 8 laga sudah dimenangi oleh tim asuhan Conte ini. Dan untuk ini, Chelsea sudah dianggap kembali kedalam jalur yang positif dan pastinya siap berkompetisi dengan klub lainnya dipapan atas klasemen.
Keempat, Conte mulai menerapkan gaya yang berbeda dengan sepakbola khas Eropa. Kehadiran Conte membawa perubahan setidaknya Conte akan terus melakukan pengantian pemain. Dan ini artinya semua strategi dan formasi yang dibuat Conte akan jauh berbeda setiap pekannya. Dan ini tentunya akan sangat sulit ditebak oleh lawan-lawannya.
Kelima, dan terakhir adalah bekal juara dari klub ini. Sudah 5 kali gelar juara Liga Inggris pernah diraih dan ini tentu saja membuat Chelsea sebagai salah satu klub yang disegani. Dan dari bekal pengalaman tersebut, jangan pernah menganggap sebelah mata untuk tim yang bermarkas di kota London ini.
12bet Indonesia tempat taruhan terbaik
Suka permainan taruhan bola? anda dapat mencoba keseruan bermain taruhan bola di situs kami 12bet-indonesia. Pertandingan-pertandingan top Eropa dari Inggris, Spanyol, Jerman, Italia, Prancis serta banyak lagi tersaji untuk anda mainkan.
Dapatkan tawaran menarik dari kami bagi anda member baru yang ingin bermain bersama kami. Mainkan taruhan mu dan coba peruntungan mu di 12bet Indonesia.